belajar menulis dengan beberapa tugas yang telah ada dan beberapa hal yang ingin disampaikan dengan metafora. selamat membaca, oh ya.. jika hendak mengutip beberapa info dari blog ini, mohon sertakan sumbernya ya.. ingat plagiat itu tidak baik lho. salam.... ws.ningrum

BTemplates.com

Mengenai Saya

Foto saya
wo shi filolog wo ye shi antropolog. dui, wo xi huan hanyu. jika ada yang mau kenalan, boleh kirim e-mail kakak :D oya, ws ningrum shi: windi susetyo ningrum
Diberdayakan oleh Blogger.

w.s.ningrum

w.s.ningrum
爱,我明白如果上帝不睡觉 我相信

23 Sep 2016

MENCARI TAHU IJAZAH (SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, PERGURUAN TINGGI) DAN KTP ASLI/PALSU


Halo semuanya,
Saat ini, sudah bukan hal asing lagi jika banyak yang menggunakan ijasah palsu dan ktp palsu yah. Sudah banyak yang menggunakan dan sudah banyak pula yang goblok dengan cara menggoblokan diri “hari gini, main tipu-tipu. Ya kali, ini masih zaman batu. Pikiran elu aja kali yang masih primitif.”
Sebel banget kan, jika ada yang menggunakan ijazah palsu. Kita aja yang mati-matian belajar sampe muntah-muntah masih begini aja kemampuannya, gimana kalo yang pake ijazah palsu? Ya Tuhan… ampunilah kami. Sebenarnya bukan urusan saya juga, apa alasan mereka melakukan pemalsuan sedemikian rupa. Saya hanya menganggapnya ia ingin dilihat, dipandang, ingin praktis, dan entah apalagi. Belum melakukan penelitian penuh sejauh itu. Hanya saja saya ingin memaparkan, agar nanti jika suatu hari nanti jika kita mau nikah si jodoh tidak menggunakan identitas palsu atau jika jadi bos, karyawannya enggak sembarangan. Helooo kasian lah yang udah berdarah-darah menghadapi sidang menyambut kelulusan, tapi kalah saing sama si palsu.
Ingat yah, sepandai-pandainya menyembunyikan bangkai suatu hari nanti pasti busuknya akan tercium. Bangkai akan tetap menjadi bangkai dan selamanya tidak akan pernah menjadi berlian.



MENCARI TAHU IJAZAH ASLI DAN PALSU
1.      SD, SMP, SMA (dan sejenisnya)
Cara mengecek keberadaan siswa dari SD sampai SMA, salah satunya adalah dengan cara mengecek NISN-nya. NISN : Nomor Induk Siswa Nasional. NISN ialah kombinasi angka pengidentifikasi siswa  yang memiliki keunikan karena membedakan satu siswa dengan siswa yang lainnya. Sifatnya permanen, sehingga angka tersebut tidak berubah dari strata Sekolah dasar Hingga Menengah Atas (SD-SMA).
NISN tersusun atas 10 (sepuluh) nomor unik yang selalu didahuli oleh tiga angka yang merupakan tahun kelahiran siswa tersebut.
Misalnya yah, NISN 992449**** artinya siswa pemilik NISN itu lahir pada tahun 1992.

Manfaat NISN antara lain :
a.       Sebagai sarana identifikasi tiap siswa didik seluruh Indonesia dengan standar tertentu yang bersifat tetap da kontinu.
b.      Sebagai pusat layanan sistem pengelolaan nomor induk siswa secara online bagi unit-unit kerja baik di pusat, daerah, hingga sekolah yang bersifat standar, terpadu dan akuntabel berbasis teknologi infomasi.
c.       Sebagai sistem pendukung Dapodik dalam pengembangan dan penerapan segala program pendidik, baik di tingkat nasional maupun daerah.
     
Cara mengeceknya cukup dengan cara :
b)      Akan muncul kolom pencarian NISN dengan dua pilihan. Dapat mencari data siswa melalui NISN itu sendiri dan dapat dengan berdasarkan nama siswa tersebut
c)      Klik kolom cari
d)     Ketemu deh, nanti lihat ada info si siswa tersebut.
e)      Jika nomor NISN tidak diperoleh dan muncul tulisan “no records to display”. Siswa dapat meminta sekolah yang bersangkutan untuk membantu mengeceknya. Jika belum memiliki NISN, pihak sekolah dapat membuatkan NISN baru (sekolah yang dulu pernah kita buat menuntut ilmu, bukan sekolah orang lain yak. Hihi)

Biasanya kalo saya mencarinya dengan berdasarkan nama karena ndak hafal nomor NISN nya. Setelah itu akan mucul nomor NISN tersebut kok.
NISN nya biasanya saya copy saya kembali lagi ke halaman kolom pancarian itu. Paste NISN nya di kolom NISN. Ketemu deh identitas siswa yang saya cari.
Lumayan kan, buat bekal jalan kejujuran (kepoin orang) hahhaa. Sayangnya siswa tersebut daat dicari degan tahun kelahiran 1980 ke atas. Kalau perkiraan saya sih ya, tahun sebelum itu teknologi belum terlalu maju dan setelah ada teknologi, datanya hilang deh. Huhuu kan sedih…….. hehe. Selamat mencoba yah ^^

2.      Ijazah Perguruan Tinggi
Ini nih yang sering nipu udah lulus sarjana atau master atau doktor tapi pake ijazah palsu. Ih.. rasanya kalau lagi baca buku sampe muntah, pegngen deh mutah ke mukanya. Biar dia juga menelan muntahan-muntahan itu. Perjuangan yang diperjuangkan kalah dengan si palsu yang Cuma modal goblok doang. Apa kata kecoa di kamar mandi? Ya Tuhan, mudahkanlah kami dalam meimba ilmu dengan kesungguhan dan mudahkanlah kami dalam memperoleh hasilnya yang setimpal dengan perjuangan kami. Amiin.

Yuk, langsung aja kita kepoin data untuk mengetahui kebenarannya. Langkah yang dilakukan untuk mengetahui ijazah ini atau palsu, ada beberapa. Berdasarkan yang saya ketahui salah satunya adalah dengan melihat bentuk fisik ijazah tersebut (ternyata ada ini salah satu manfaat belajar kodikologi hehe) dan isi (data) dari ijazah tersebut.
a.       Dari Fisik
1.      Lihatlah dari sisi material, yakni pada kertas ijazah yang digunakan. Kertas ijazah asli menggunakan kertas dari Peruri (Perum Percetakan Uang Republik Indonesia).
2.      Hologram. Ijazah yang asli menggunakan hologram yang timbul namun menyatu dengan kertas, bukan ditempel.
3.      Setiap ijazah yang dikeluarkan oleh perguruan tinggi menggunakan bahasa atau penomoran dengan kode tertentu.
b.      Dari Data
1.      Buka tautan http://forlap.dikti.go.id/mahasiswa
2.      Isi semua format yang tersedia. Antara lain nama perguruan tinggi, program studi, kata kunci (nama atau NIM), kode pengaman. Kalau kode pengamannya salah besar kecil spasi, dia nggak mau jalan. Mending klik gambarnya supaya dapat ganti dan kita dapat membacanya dengan baik dan benar. Di kolom perguruan tinggi, nanti muncul kok nama universitasnya. Seluruh Indonesia, ngisinya pakai bahasa Indonesia saja. Ini bukan Luar Negeri hoham. Sementara di kolom program studi, sebelumnya memang tidak muncul. Setelah mengisi kolom perguruan tinggi, muncul deh apa saja program studinya. Jadi nggak ngawur dan sekarepe dewek. Sudah terisi semua? Lalu klik kolom “cari mahasiswa”.
3.      Hasil pencarian nama mahasiswanya bisa saja lebih dari satu, jikalau nama tersebut di jurusan tersebut (baik lintas angkatan atau tidak) lebih dari satu pula. Baik singkatan spasi dan sebagainya yang sama.
4.      Pilih salah satu nama mahasiswa yang dituju, ada bedanya kok di NIM nya. Klik saja namanya (warnanya orange)
5.      Tara… setelah itu akan diketahui. Nama mahasiswa yang kita pilih tadi masih aktif atau sudah lulus. Kalau sudah lulus, ada loh tanggal kelulusannya. Tanggal masuknya juga ada kok. Kapan dia menjadi maba, kapan dia berhasil menyelesaikan deritanya menanggung skripsi/thesis/disertasi.

Cocokan dengan hard/soft file ijazah si palsu itu. Kalau sama berart dia jujur, kalau beda? Apa coba namanya selain bohong dan ingin menipu semua orang? Nipu sendiri juga. Yap! Bisanya sih orangnya nggak pernah bersyukur dan raut mukanya memilik hawa negatif. Hahahaaa
Oh ya, sampai lupa. Kalau misalnya di data yang kita temukan tadi, mahasiswa tertera masih aktif. Tapi ijazah sudah ada, bisa jadi dia sudah lulus loh. Tapi data itu belum terkirim sampai ke dikti. Cara mengetahuinya adalah dengan cara mendatangi lokasi (kampus yang bersangkutan) dan menanyakan kebenarannya. Saya rasa, pengolahannya tidak sampai lima tahun. Mungkin dua tahu kali ya, soalnya kan akreditasi per dua tahun sekali. Jadi setiap akreditasi data-data pasti akan diperbaharui lagi. (jika tidak tahu makna akreditasi, silakan buka KBBI. Baik buku atau yang online. -Kamus Besar Bahasa Indonesia- yah).


MENCARI TAHU KEBENARAN NIK KTP
Saya rasa sudah banyak sekali kawan-kawan kita yang menuliskan tentang NIK asli atau palsu. Beda atau sama dengan kebenarannya.Tapi tunggu dulu, ada oknum yang sudah mencatat kita di catatan sipil loh. Kapan? Ya pas pemilu itu. Dirimu akan dicatat dan pencatatan sipil untuk data dan kepentingan lainnya. Memangnya pejabat nggak punya kerjaan? Yang tidur doang mah itu beruang lagi hibernasi. Hahaha

Langkah yang sederhana dulu saja ya, menyamakan KTP dengan NIK nya. Emangnya sembarangan apa buat NIK -,-‘ tidur aah… eh, pastikan sebelum mengecek datanya. Lihat dulu KTP secara fisik ada yang mencurigakan atau tidak. Baik dari kejelekannya atau kegoblokan ngegitnya itu loh. Hehehe… burem burem ngrusak pemandangan.
Berikut caranya :
1.      NIK memiliki 16 (enam belas) digit angka yang memiliki informasi didalamnya. Anggap saja angka itu adalah ABCDEFGHIJKLMNOP. Nah, ini akan kita rinci.
2.      Kode AB: kode provinsi, si pemilik KTP tinggal.
3.      Kode CD: kode kabupaten atau kota, si pemilik KTP tinggal.
4.      Kode EF: kode kecamatan, si pemilik KTP tinggal.
5.      Kode GH: menunjukan tanggal kelahiran si pemilik KTP. Untuk membedakannya dengan perempuan tanggal lahir ditambah dengan 40. (misalnya tanggal 15 lahirnya, maka kode di ktp jadi 55. Contoh lagi, kode di KTP 62 maka ia adalah perampuan lahir tanggal 22. Nah, kalo di KTP kode lahirnya 23 itu tandanya dia laki-laki. Soalnya 23 tidak bisa dikurangi dengan 40). “bisa, jadi minus. Ya kali ada tanggalan minus. Capek deh….
6.      Kode IJ: bulan kelahiran, si pemilik KTP.
7.      Kode KL: digit terakhir tahun kelahiran, si pemilik KTP.
8.      Kode MNOP: nomor registrasi pembuatan KTP, diwilayahnya yang tanggal lahirnya sama dengan dirinya dengan nomor urut sesuai dengan angka di posisi MNOP.
9.       

Mudeng apa mubeng nih?
Yuk latihan saja.. biar nanti keluar kata “oooh…. Begitu”

Misalnya, nomor KTP : 3303057007920001. Nama pemiliknya aku rahasiakan ya. Alamat di Purbalingga, kec. Purbalingga, kab. Purbalingga. Jawa Tengah Tanggal lahir Sleman 30-07-1992.
Buat kolom ya, biar gampang mengidentifikasinya, like this :
Kode
Analisis
Di KTP
Benar/salah
33
Kode Provinsi Jawa tengah
Jawa Tengah
Benar
03
Kode kab/kota Purbalingga
Purbalingga
Benar
05
Kode kec. Purbalingga
Purbalingga
Benar
70
Tanggal lahir 70 -  40 = 30
Perempuan (karena bisa dikurangi 40)
30
Benar
07
Bulan lahir : 7 = juli
07 (Juli)
Benar
92
Tahun lahir 1992
1992
Benar
0001
urutan ke-1 pada saat pembuatan ktp tersebut dari sekian banyak orang yang lahir di tanggal 30 Juli 1992 di Sleman.
Simpulan:
ASLI

Nah, jika sudah mengerti tentang kode KTP kita akan lebih mudah kan, untk jaga diri dari kasus penipuan. Biasanya banyak penjual online yang menggunakan KTP palsu agar identitasnya tidak diketahui. Meski begitu, catatan sipil telah mencatat si pemilik KTP sesungguhnya dapat dilihat di : http://www.dukcapil.kemendagri.go.id/ceknik
Semoga artikel diatas dapat membantu teman-teman agar terbebas dari penipuan yah. Ingat jangan menyalahgunakan ilmu. Suatu saat pasti akan ada balasannya yang setimpal, entah di dunia atau di akhirat. Jika kita melihat ada kasus tersbut, mari kita laporkan saja kepada pihak yang berwajib dan meringkus juga tempat pemalsuannya. Mari hargai orang yang sungguh-sungguh. Bukan dengan cara instan dan mari pula kita hilangkan mata pencaharian yang tidak halal tersebut. Meskipun dia teman kita? Siapapun. Mari tutup mata siapapun dia, jika sudak ada predikat menipu dalam kalimat tersebut, untuk apa kita melindunginya?
Lebih baik kita melindungi orang yang tidak tahu bahwa dia tertipu dan agar tidak tertipu lagi bukan?
Ingat, ini bukan zaman berburu dan meramu. Semuanya serba bisa asalkan ada kemampuan. Kebudayaan seseorang juga terpengaruhi oleh lingkungan. Dan perubahan lingkungan mengikuti budaya yang berkembang. Kebudayaan adalah sebuah proses.

Semoga artikel ini bermanfaat ya..
Ingat Allah maha melihat dan ingat, sudah berapa dosa yang telah kita perbuat.
Yuk, introspeksi diri..menjadi lebih baik.






Sumber:
kemdikbud.go.id
dikti.go.id

http://blog.platechno.com/

26 Agu 2016

23 TRIK TOEFL





Selamat pagi semuanya…
Catatan kecil ini kembali pada sebuah momen dimana saya menghilangkan buku sakti yang saya dapat dari Oxford. Demi bisa melanjutkan kembali sekolah di jenjang magister saya relakan waktu liburan, kerja, dan leyeh-leyeh saya untuk ke Oxford. Sejarahnya panjang kenapa Oxford yang saya pilih yang jelas, Oxford bisa membawa saya ke jenjang magister antropologi di UI. Hehhee alhamdulillah ya, rezekinya di sana.
Tunggu dulu, Oxford yang saya maksud adalah lembaga les bahasa Inggris di kampung Inggris Pare, Kediri, Jawa Timur. Hehehee…
Saya mendapatkan 23 trik TOEFL yang mungin bisa membantu oleh teman-teman dalam mengerjakan TOEFL… awal belajar memang merasa “ini susunan kata kenapa banyak banget syaratnya sih” setelah tahu triknya, saya berkata, “oh ternyata” meski ada lanjutannya tapi bla bla bla….
Perlu digaris bawahi pula, catatan ini saya susun untuk mengantisipasi catatan saya yang hilang, baik dimakan zaman, rayap, atau kesingsel… jadi catatan yang saya tulis berdasarkan yang saya pahami karena merupakan alat bantu saya mengerjakan soal.
Semoga bermanfaat pula untuk teman-teman ya ^^



Salam…

1.      Conj. VS QW (question word)
·         Who
·         Whom                   
·         What
·         Whose                        conj. S . V
·         Which
·         Where                        QW. V. S ?
·         When
·         Why
·         Who

2.      Adjective Clause
Clause as adjective --> as modifier of noun
a)      Person
Who  S  V  O  adv
Whom  S  V  O  adv
Contoh :
An analyst (who, whom, which) experiments many thepries an award
     Person                                                          verb.
A cook (who, whom, which) I met yesterday is…
   Person                                        S   V
b)     Thing
Which   S  V  O  Adv
Which  S  V  O  Adv
That à which
what tidak dapat digunakan

contoh:
a medium (who, whom, which) is used to represent the topic is used interesting
  thing                                                                                                                     verb

do not believe in what are you talking about
                                 what  you are talking about

3.      Elipsis (Peringkasan)
a)      Omiting
Conj.   S  V
Contoh
Angga said that he wanted to study aboard
Angga said he wanted study aboard
Konjungsi ‘that’ posisi di tengah

b)     Abridjment
Conj.  S  V          Ving (Aktif/AV)
                              Pres PT

                              V3 (pasif/PV)
                              PP
Contoh
1.       When many people heard the news, they felt shocked
    AV
When hearing the news, many people felt shocked

2.       When Umi is given a prize, she kisses her mother
    PV
When given a prize, Umi kisses her mother

c)      Reducing
Conj.  S  V          Ving (AV)
                              V3 (PV)
Contoh
1.       When a number of students did their test, they cheated to their friends.
      AV
Doing their test, a number of  students cheated to their  friends

2.       When the linguist was awarded an award, he felt happy
       PV
Awarded an award, the linguist felt happy

4.      Auxilary + ordinary
a)      Be (be, is, am, are, was, were, been, being) +                    Pres Pt (Ving) aktif
PP (V3) pasif
Contoh :
Is learning        : mempelajari
Is leanst             : dipelajari

b)     Have (have, has, had) + PP (V3)
Contoh : Indonesia has imported an amount of rice

c)      Do (do, does, did) + Bi (VI)
Contoh : does she understand this topic

d)     Modal (can, could, should, will, must) + Bi (VI)
Contoh : Dony can speak Japanese well

5.      Comparison (perbandingan)
a)      Superlative (paling)
The +Adj. + est (1 suku kata)                   contoh : the  hottest cofee
The  + most + adj. (> 1 suku kata)         contoh : the most wonderful view

b)     Comparative (lebih)
Adj.  +  er (1 suku kata)                              contoh : Angga is taller than Diana
More  +  Adj.  (>1 suku kata)                    contoh : Angga is more intelligent than Maira

c)      Double Comparative (semakin – semakin)
the  +  comparative,  the comparative
contoh : the sooner, the better

the  +  comparative + S  V, the comparative S  V
contoh : the harde you study, the higher your score wil be

6.      Adj. vs Adv.
Adj. + Noun

Adv    +       Adj.
                      Adv.
                      Verb

Contoh :
Was previously   known
         Adj. + Adv        PP (V3)

On unusually   design
       Adv. –> Adj.     N




7.      Article (kata sambung)
A +  consonant sound                         
                                                          +  NC Sing.
An + vowel sound

The + consonant/vowel sound + NC Sing, NC Plural, N. uncountable

Contoh :
A computer, a unit, a university
An apple, an hour
The house, the hases, the money

8.      Possesive (kepemilikan)
a)      Adj. : my, our, your, their, his, her, its   + Noun
Contoh : our friends, their opportunity, my partner

b)     Pron. : mine, ours, yours, theirs, his, hers, its  + Noun
Contoh : mine change
                Agi, you have a good bike, I like yours

9.      Quantifier (jumlah)
Banyak
many
Much
Lebih banyak
more
More
Paling banyak
most
Most
Sedikit
few
Little
Lebih sedikit
fewer
Less
Paling sedikit
fewest
Least
Sejumlah
A number of
An amount of

N. countable Plural
N.u ncountable

Cotoh :
A large number of leaft
              Amount       NU
10. Both
Both as well as
           And
Jika ada both dan as well as yang digarisbawahi. Maka yang dipilih adalag both
Both as well as
jika as well as tidak digarisbawahi, maka yang dipilih adalah as well as
as well as
Dipilih jika berdiri sendiri

11. Subjective (Pengandaian)
S  V  that  S  V(Bi)
      V : Assume; suggest; reduest;recommend; requier; insist

Contoh :
The Professor requested that Angga   Bi_ his thesis soon.
a.       Submitted                        c. to submit
b.       Submit                               d. submiting
The Professor requested Angga    to inf     his thesis soon
                                CTV                O         CO
a.       Submitted        b. submit             c. to submit        d. submitting

12. So da Such
So   1   that
                                      (begitu . . . . . sehingga)
Such   2   that

1.       Adj, adv, many, much, few, little
2.       Noun dkk
Contoh :
Anggi is (so, such) a kind girl that lovely man loves her
                                         NP
Anggi is (so, such) intellegent that the many award
                                         Adj.
Anggi has (so, such) many problems that she wants to give up
                                                      NP
13. Conj. Vs Prep.
meaning
Conj. SV
Prep. N
Karena
because
Because of
Meskipun
Although, even though, tough
Despite, in spite of
Contoh:
More than 100 pandas starved to death because of one species of bamboo on which they
                                                      V                             conj.                                                               Conj.       S
fed died.
 V      V
                Ungu : m. sc      
14.  A Number of   VS    The Number of
A number of
NCpl
Vpl. (are, were, have, do, bi)
The number of
Vsing. (is, was, has, does, ai)
Contoh:
A number of audience are listening to the speech
The number of audiences is twenty
15. Predicative Adj.
A like
N
Like
N
A live
Live/living
A lone
Lone
A sleep
Sleeping
A fraid
Frightened
Contoh:
An alone girl            a lone girl            an afraid girl      a frightened girl
Tika is (like, a like) my sister
Tika and my sister are (like, a like)

16.  Yang Lain
Another                                                     NC Sing                another alternative
Other                                                          NCpl                      other alternatives
The other                                                  Ncsing/pl            the other alternative/s
Others                                                        N                             others alternatives
The others                                                N                             the other alternatives
                                                                                                      Other in my room will help you

17.  Problem of verbs
Bi
Pt
Pp
Kind
Meaning
lie
lied
lied
VI
Berbohong
lie
lay
lain
VI
Berbaring
lay
laid
laid
VTO
meletakkan
find
found
found
VTO
Menemukan
found
founded
founded
VTO
Mendirikan
rise
rose
risen
VI
terbit
raise
raised
raised
VTO
Mengangkat
see
saw
seen
VTO
Melihat
saw
sawed
sawn
VTO
Menggergaji
sew
sewed
sewn
VTO
Menjahit
sit
sat
sat
VI
Duduk
set
set
set
VTO
Menata


18.  Present Perfect VS Simple Past
Pr. pf           : S  have/has  PP  unspesific time
S. ps             : S  Pt  unspesific time/spesific time
                                      (in 2010; two years ago; last year)

19.  Substitution (Pengganti)
(+)
So
Too
Widuri finishes writing her thesis, and so do I / and I do too
  V  S            S  V
(-)
Neither
Either
Dewi hardly takes a bath, and neither do I / and I do not either
              (-)                                                        V  S          S  V
juga

20. Used to
a.       Used to + Bi (dulu pernah/dulu terbiasa)
Ike used to take her mother’s money without permission
b.       Be (is, am, are, was, were)  + used to + gerund (terbiasa)
Ike was used to taking her mother’s money without permission
c.       Be + used to + Bi (digunakan)
This computer is used to type a story

21.  SVA
S
V
NC Sing
Vsing (is, was, has, does, ai)
NC Pl
VPl (are, were, have, do, Bi)
NU
Vsing

a)        
Every
S and
S Vsing
Each

b)     Subjek à gerund = Ving

c)      S  +  PP  = V Sing/VPl
My father along with his friends                              is, are
My father together with his friends                        is, are
My father as well as his friends                                is, are
My father accompained by his friends                  is, are
My father   and    his friends       is, are
       S          conj.         S
My parents along with their friends       is, are

d)     Tittle/Proper noun = V.Sing
Tom and Jery is, are a good movie
Tom and Jery is, are playing soccer

e)      Expressions Of
Time
Vsing
: ten minutes is, are, not enough
Money
: ten dollars is, are not too much
Distance
: ten miles is, are not too far

f)       Nationality
-ese        : Chinese, Japanese
-ish        : English, Spanish
-ch         : Dutch, French

English
Country
Vsing.         English is
Language

The English people V.pl                the English are

g)      The + Adj            = kaum à Vpl
The old are
The rich were
The rich man was

h)      
2/3 = two-thirds
Of
N V Sing
1/3 = one-third
N V pl
Cek kembali ke Noun countable or uncountable

22.  In vs On
In : month                                : in December
       Year, country   : in 2010
      Place                     : in New York

On : day                                     : on Sunday
        Date, month (year)      : on October 20th, 2015
      Place                                     : on the floor

In : di dalam
On : di atas
At : untuk tenpat yang lebih spesifik. Contoh : at jalan maple no 15, Kediri

23.  Subject Verb Inversion
a)      Negative words MC not, neither, not only… VS
After getting his own salary, not only  Richard finances his living cost, but he also donates   his salary.
Jawab : yang salah adalah b (Richard Finances. Harusnya does Richard finance. Verb dulu baru subjek dan tanpa s)

b)     Semi negative words di awal MC rarely, barely, scarely, hardly…VS
Before joining the education seminar hardly    the alumni think    about scholarship.
Jawab : yang salah adalah c (the alumni think). Harusnya do the alumni think. Verb dulu baru subjek)

c)      Adv of Place have, there, under the sea…VS
out of this apartement was hundreds of houses    damaged by hurricane.
Jawab : yang salah adalah b (was).  Seharusnya were

d)     Question  V S ?
Practicing this traditional method, the teachers are able to improve   students’ ability?
Jawaban : yang salah adalah b (the teachers) seharusnya are the teachers. Verb dulu baru subjek.

e)      Substitution
S  V, and so  V  S
S  V  not, and  neither  V  S
After getting the information, all students obey the rules passed by the principant, and so do the teacher.
Jawaban : yang salah adalah d (do). Seharusnya memakai does karena sebelumnya v (so) dan sesudahnya s (the teacher)

f)       Comparison
S  V  comparative  than  S  V
S  V  comparative than  V  S more formal
Because of  hard raining, the runner runs  slower than   does  other.
Jawaban : yang salah adalah d (does). Seharusnya do. Other adalah S.

g)      Conditional Sentence
I.     If  S  were  CS, S  would/should  + Bi
Were  S  CS, S  would/should  +  Bi
II.   If  S  had + Pp, S  would/should have  + Pp
Had  + S  Pp, S  would/should  have  +  Pp

The proposal  were   signed  by the director, all employes  would start  working  today.
Jawaban : yang salah adalah a (the proposal were). Seharusnya were the proposal. Lihat rumus I.

h)     Only
Only  Pp   V  S
Only   SC  V  S
Only by boat people can reach the island safely.  Seharusnya can people v dulu baru s

Only if the students finish doing the observation  the professor will  sign the form.
                              SC
Seharusnya will the professor


Baiklah,  cukup sekian 23 trik TOEFL yang saya catat. Semoga trik ini bisa membantu teman-teman yang membacanya yak. Bair lebih jelas dan enak, ayo kursus di Kampung Inggris, Pare Kediri Jatim. Di oxford :D

Salam….

Nb : warna merah  yang dicoret : tidak digunakan